Jangan Mengatakan 5 Hal Ini Sama Teman yang Barus Putus Cinta - Berita Harian Teratas

Ketika temanmu putus biasanya kamu suka memberi wejangan kepadanya

.

Namun jangan sampai ucapanmu membuat temanmu terluka.

Kamu harus bisa memahami bahwa ada beberapa hal yang harus kamu hindari agar tidak memperparah perasaan temanmu,

1. Kamu Bisa Mendapatkan yang Lebih Baik
Tidak semua kata-kata positif bisa diterima dengan baik apalagi dalam keadaan sakit hati dan putus cinta.

Jangankan mengatakan bahwa dia bisa mendapatkan yang lebih baik disaat dia sedang sakit hati. Jika dia sudah stabil maka kamu bisa memberi wejangan kepadanya.

2. Tidak Perlu Dipikirin Mending Dibawa Senang-senang
Namanya juga baru putus cinta, maka tidak perlu memberitahu dia untuk bersenang-senang dulu.

Namanya juga pernah menjalani hubungan tentu akan sakit hati saat kehilangan.

3. Manusia Bukan Hanya Dia Saja, Ngapain Kamu Nangisin Dia
Jangan pernah bilang manusia bukan hanya dia saja, tak perlu terus menangisi diri.

Hindari mengatakan hal ini disaat dia terluka dan merasa kehilangan. Tunggu hingga dia benar-benar bisa menerima kenyataan.

4. Mending Putus Sekarang Dari Pada Terlanjur Nikah
Ada kalanya kamu harus memilih diam dari pada memperkeruh keadaan.

Jangan sampai mengatakan hal-hal yang membuat dia semakin sedih. Karena sebijak apapun tidak akan ia terima selama dia masih sakit hati.

5. Lupain Saja, Mungkin Dia Bukan yang Terbaik Untukmu
Yang pergi memang bukan yang terbaik dan bukan jodoh. Namun jangan katakan saat dia sedan galau. Biarkan dia merasakan kesedihannya terlebih dahulu, beberapa waktu kemudian barulah kamu bisa memberi wejangan.



from ASKD Jangan Mengatakan 5 Hal Ini Sama Teman yang Barus Putus Cinta - Berita Harian Teratas
close
==[ Klik disini 1X ] [ Close ]==